Tasyakuran dan Peresmian Gedung Baru UGM Press

UGM Press resmi menempati gedung baru yang berlokasi di Jalan Sendok, Caturtunggal, Sleman, setelah selama 5 dekade sebelumnya berkantor di lingkungan Fakultas Teknik, yaitu Jalan Grafika No. 1, Bulaksumur.